OMPC Papua Pegunungan

Polres Jayawijaya Polda Papua Gelar Patroli Malam, Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Wamena – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban pasca Pilkada Serentak 2024, Polres Jayawijaya dan personil OMPC Opswil Papua Pegunungan melaksanakan patroli Malam intensif, Sabtu (30/11). Patroli malam tersebut dipimpin oleh Kapolres Jayawijaya AKBP Heri Wibowo, S.I.K. bersama anggota gubangan OMPC Opwil Papua Pegunungan dan Polres Jayawijaya. Kapolres Jayawijaya menjelaskan bahwa patroli malam ini merupakan […]

Patroli Gabungan Pasca Pilkada, Polda Papua Amankan Puluhan Sajam dan Ganja

Wamena – Personel Gabungan Polda Papua dan Polres Jayawijaya melaksanakan razia di seputaran Kota Wamena dan berhasil mengamankan puluhan senjata tajam dan lima bungkus narkotika jenis ganja, Sabtu (30/11). “Patroli yang kami lakukan di seputaran kota Wamena, dengan sasaran miras dan sajam dalam rangka meningkatkan keamanan Kamtibmas di Kota Wamena pasca Pilkada 2024,” ucap Kapolres […]

banner 728x250