Sat Reskrim Polres Jayapura Selidiki Insiden Mobil Bermuatan Petasan Terbakar di Jalur Sentani–Abepura
Sentani – Satuan Reserse Kriminal Polres Jayapura melalui Tim Opsnal melakukan pengecekan dan pengambilan keterangan terhadap para korban insiden terbakarnya satu unit mobil yang mengangkut petasan di Jalan Raya Sentani–Abepura, tepatnya di turunan sekitar Rumah Makan Dapur Papua, Kampung Netar, Distrik Sentani Timur, Kabupaten Jayapura, Minggu (28/12/2025). Kapolres Jayapura AKBP Umar Nasatekay, S.I.K melalui Kasat […]











