Polres Puncak

Satgas Ops Damai Cartenz-2024 Berhasil Lumpuhkan KKB Pelaku Penembakan Terhadap Anggota Polres Puncak Jaya

Jayapura– Satgas Ops Damai Cartenz-2024 berhasil melumpuhkan satu KKB atas nama Topan, yang merupakan pelaku penembakan terhadap Bripda Choisu Rumabar, anggota Polres Puncak Jaya di Kompleks Lima-Lima, Kabupaten Puncak Jaya, Papua Tengah, pada Selasa, 10 Desember 2024. Kepala Operasi Damai Cartenz-2024, Brigjen Pol. Dr. Faizal Ramadhani, dalam keterangannya menyampaikan bahwa KKB Topan tewas dalam kontak […]

Tim Asistensi Damai Cartenz 2024 Tinjau Kesiapan Pengamanan Pilkada di Kabupaten Puncak

Ilaga – Jelang Pilkada Serentak 2024, Tim Asistensi Operasi Damai Cartenz 2024 mengunjungi Kabupaten Puncak untuk memantau kesiapan pengamanan. Kegiatan yang berlangsung pada Senin (18/11/2024) ini bertujuan untuk memastikan koordinasi yang baik antara jajaran Polres Puncak dan personel ODC dalam menjaga keamanan serta kelancaran pelaksanaan Pilkada yang akan digelar pada 27 November mendatang. Tim Asistensi […]

Polres Puncak Melaksanakan Pengamanan Kampanye Terbuka Pasangan Calon Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Puncak Nomor Urut 2

Ilaga – Personil Polres Puncak yang dipimpin langsung oleh Kabag Ops Polres Puncak AKP Yulius Harikatang melaksanakan pengamanan kampanye terbuka oleh Paslon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Puncak nomor urut 2 Alus UK. Murib, SE dan Menas Mayau S.Th, yang berlangsung di Lapangan Trikora Ilaga, Kabupaten Puncak, Kamis (17/10/2024) siang. Kampanye terbuka yang dihadiri langsung […]

More posts
banner 728x250