Uncategorized

Polres Merauke Ungkap Pabrik Miras Oplosan Siap Edar, Empat Pelaku Diamankan

Merauke – Satuan Reserse Narkoba Polres Merauke kembali mengungkap kasus peredaran minuman keras oplosan dalam jumlah besar yang diproduksi secara ilegal di tiga rumah produksi. Dalam operasi malam hari itu, aparat menyita 64 botol minuman siap edar di Jalan Cemara serta sejumlah peralatan penyulingan rumahan yang digunakan untuk memproduksi minuman beralkohol tanpa izin. Wakapolres Merauke […]

Polsek Muting Beri Ucapan Selamat HUT TNI ke-80 ke Koramil Muting dan Ulilin

Muting, — Dalam rangka mempererat sinergitas antara TNI dan Polri, Polsek Muting memberikan ucapan selamat Hari Ulang Tahun (HUT) Tentara Nasional Indonesia (TNI) ke-80 kepada jajaran Koramil di wilayah hukum Polsek Muting, Kabupaten Merauke.5 Oktober 2025 Kapolsek Muting, IPDA Melkianus Bunga, S.H., M.H., bersama sejumlah personel Polsek mendatangi Koramil 1707-01 Muting dan Koramil 1707-15 Ulilin […]

Siapkan Generasi Cerdas, Subsatgas Si-Ipar Ajarkan Anak-anak Yalimo Berhitung

Yalimo – Subsatgas Si-Ipar Operasi Rasaka Cartenz kembali melaksanakan kegiatan pembelajaran bersama anak-anak di Kabupaten Yalimo, Sabtu (04/10/2025). Kali ini, fokus utama diberikan pada materi berhitung sederhana, khususnya kepada anak-anak yang akan segera memasuki jenjang sekolah dasar. Dengan metode belajar sambil bermain, para personel berupaya menciptakan suasana yang menyenangkan sehingga anak-anak dapat lebih mudah memahami […]

Bhayangkari Cabang Mimika Gelar Baksos di Kampung Tipuka Dalam Rangka HKGB ke-73

Polda Papua Tengah – Polres Mimika. Dalam rangka memperingati Hari Kesatuan Gerak Bhayangkari (HKGB) ke-73 Tahun 2025, Bhayangkari Cabang Mimika melaksanakan kegiatan bakti sosial di Balai Kampung Tipuka, Distrik Mimika Timur, Kabupaten Mimika, Papua Tengah, pada Sabtu (04/10/2025). Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Ketua Bhayangkari Cabang Mimika, Ny. Almira Billy, didampingi Wakil Ketua Bhayangkari, Ny. […]

Kecelakaan Lalu Lintas Ganda di Jalan Poros Sentani – Abe, Satu Pelajar Meninggal Dunia

Sentani Timur – Kecelakaan lalu lintas ganda terjadi pada Selasa sore sekitar pukul 17.45 WIT di Jalan Poros Sentani–Abe, tepatnya di tikungan tajam dekat pos retribusi Cemara, Sentani. Peristiwa nahas tersebut melibatkan sepeda motor Honda Scoopy, truk Isuzu Canter bermuatan pasir, serta mobil Daihatsu Grand Max. Berdasarkan keterangan saksi, kecelakaan bermula ketika sepeda motor Honda […]

Polres Nabire Gelar Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila tahun 2025

Nabire – Polres Nabire melaksanakan upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila pada Rabu (01/10/2025) pukul 08.00 WIT di Lapangan Apel Polres Nabire. Kegiatan ini mengusung tema “Pancasila Perekat Bangsa Menuju Indonesia Raya.” Bertindak selaku Inspektur Upacara yakni Kapolda Papua Tengah, Brigjen Pol Alfred Papare, S.I.K., dengan didampingi pejabat utama Polda Papua Tengah serta jajaran Polres Nabire. […]

Perempuan Kampung Arare Dibawa Lari, Polsek Pantai Timur Hadirkan Solusi Damai

Sarmi – Kasus dugaan seorang perempuan asal Kampung Arare, Distrik Pantai Timur Barat, yang dibawa lari oleh pria kenalan barunya sempat membuat resah keluarga. Kejadian yang berlangsung pada Jumat (26/9/2025) pagi itu akhirnya dapat diselesaikan dengan baik berkat langkah cepat Polsek Pantai Timur, Minggu (28/9/2025). Korban, dengan inisial AWO, sempat diajak pelaku ke Sarmi menggunakan […]

Mobil Masuk Jurang, Sat Lantas Polres Yapen Laksanakan Olah TKP

Serui – Kecelakaan lalu lintas yang melibatkan dua kendaraan R4 terjadi di jalan trans Yapen Sarawandori, Rabu (24/9/2025) pukul 10.00 WIT. Dua kendaraan itu adalah Toyota Avanza bernomor Polisi PA 1359 L dengan Mistubishi L300 bernomor polisi PA 8428 LA. Kasat Lantas Iptu Indra Mansi, S.H menjelaskan bahwa Mobil Avanza tersebut di kemudikan oleh Sefrinus […]

Kabid Humas Polda Papua Resmi Tutup Rakernis Humas Polda Papua T.A. 2025

Jayapura – Polda Papua resmi menutup kegiatan Rapat Kerja Teknis (Rakernis) Fungsi Humas Tahun Anggaran 2025 yang berlangsung pada Rabu (24/09). Penutupan kegiatan Rakernis oleh Kabid Humas ditandai dengan pemukulan tifa. Rakernis tahun ini mengusung tema “Melalui Optimalisasi Manajemen Media, Fungsi Humas Polri Siap Mendukung Stabilitas Kamtibmas yang Aman dan Kondusif Guna Melaksanakan Program Asta […]

Satuan Binmas Polres Tolikara Ajak Pemilik Bengkel Motor Bersama Jaga Kamtibmas

Tolikara – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), personel Satuan Binmas Polres Tolikara melaksanakan kegiatan sambang ke tempat usaha bengkel motor yang berada di seputaran Kota Karubaga, Rabu (24/09/2025) Kegiatan tersebut dipimpin oleh para Kanit dan Banit Binmas Polres Tolikara dengan personel yang terlibat yakni: • Kanit Binkamsa Bripka Napoleon Yarisetouw • Kanit […]

More posts
banner 728x250