Sarmi — Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Kapolres Sarmi AKBP Ruben Palayukan, S.Pt., S.I.K. memimpin upacara tabur bunga di Pelabuhan Sarmi, Jumat (15/08/2025). Upacara berlangsung khidmat dengan dihadiri Forkopimda Kabupaten Sarmi, para kepala OPD, personel TNI-Polri, ASN, serta tamu undangan lainnya. Suasana hening menyelimuti prosesi saat seluruh peserta menundukkan […]
Sarmi — Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, SD Inpres Samanente menggelar kegiatan jalan santai yang berlangsung meriah di Distrik Tor Atas, Kabupaten Sarmi, Jumat (15/08/2025). Kegiatan ini diikuti oleh seluruh siswa dan guru dengan rute start dari halaman SD Inpres Samanente, menyusuri wilayah Desa Samanente, lalu kembali finis di sekolah. […]
Merauke — Kapolres Merauke AKBP Leonardo Yoga, S.I.K., M.M. menghadiri upacara penerimaan Satgas Pengamanan Perbatasan (Pamtas) Kewilayahan Yonif 123/RW serta pelepasan Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 141/AYJP yang berlangsung di Lapangan Kodim 1707/Merauke, Jumat (15/08/2025). Upacara dipimpin langsung oleh Danrem Brigjen TNI Andy Setyawan dengan penuh khidmat. Dalam kesempatan tersebut, Kapolres Merauke turut menyerahkan cinderamata kepada […]
Mimika — Polres Mimika menggelar Gerakan Pangan Murah (GPM) di halaman Mapolres Pelayanan Jalan Cendrawasih, Jumat (15/08/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh Wakapolres Mimika Kompol Junan Plitomo, S.Sos., M.M., para pejabat utama (PJU) Polres Mimika, serta panitia penyelenggara. Sejak pagi, ratusan warga tampak antusias memadati area depan gerbang Mapolres. Begitu gerbang dibuka pukul 08.15 WIT, masyarakat […]
Polresta Jayapura Kota,- Hari ini personel Polresta Jayapura Kota dibackup Satuan Brimob Polda Papua lakukan pengamanan pelaksanaan pemungutan suara ulang pilkada Gubernur dan Wakil Gubernur Papua Tahun 2025 di tiga TPS di Distrik Jayapura Selatan. Momen itu diawali dengan apel persiapan pengamanan yang dipimpin langsung Kapolresta Jayapura Kota Kombes Pol Fredickus W.A. Maclarimboen, S.I.K., […]
Jayapura – Sebanyak 167 personel Operasi Mantap Praja Cartenz II-2024 dikerahkan Polda Papua untuk mengamankan proses penghitungan suara Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Papua Tahun 2024 di Kantor KPU Provinsi Papua, Distrik Muara Tami, Kota Jayapura, Rabu (14/8/2025). Pengamanan dipimpin Kabag Bin Ops Ro Ops Polda Papua, AKBP Mugoni, S.I.K., didampingi […]
Jayapura – Biro Sumber Daya Manusia (SDM) Polda Papua menggelar rapat kesiapan Seleksi Penerimaan Calon Praja (SPCP) Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) Tahun 2025 melalui Zoom Meeting, di Aula Cenderawasih Mako Polda lama, Kamis (14/08/2025). Kegiatan ini dihadiri Kasubbag Psikologi Kompol Stenly S. Harjo, S.Psi., M.Psi., Psikolog., M.P.P, Parik 2 Itbid Itwasda Polda Papua, AKP […]
Karubaga – Dalam rangka menyambut HUT RI ke-80, Personel Polres Tolikara melaksanakan pengamanan kegiatan lomba tarik tambang yang digelar di Lapangan Merah Putih Karubaga, Jumat (15/8/2025). Kegiatan yang diikuti oleh berbagai tim dari perwakilan kampung, sekolah, dan komunitas masyarakat ini berlangsung meriah. Ratusan warga memadati lokasi untuk menyaksikan jalannya perlombaan, yang menjadi salah satu rangkaian […]
Karubaga – Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif menjelang peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80, Polres Tolikara melaksanakan patroli rutin di wilayah hukum setempat, Jumat (15/8/2025) Patroli tersebut dipimpin langsung oleh Kaurmintu Sat Intelkam Ipda Alfreds P. Y. Arebo , didampingi personel gabungan dari berbagai satuan fungsi. Rute patroli meliputi […]
Karubaga – Kepolisian Resor (Polres) Tolikara mengevakuasi seorang wanita yang bernama Nelince Yikwa Ke rumah sakit setelah menjadi korban kekerasan rumah tangga yang dilakukan oleh suaminya berinisial DK. Peristiwa tersebut terjadi di Jalan Kota Baru, Distrik Karubaga, Kabupaten Tolikara, pada Kamis (14/8/2025) Malam. Menurut keterangan pihak Kepolisian, pelaku diduga memukul korban dalam kondisi dipengaruhi minuman […]