banner 728x250

OPS Keselamatan Cartenz 2024 Banyak Pengendara Mengabaikan Keselamatan Berlalu Lintas

banner 728x250

Polres Boven Digoel-Pelaksanaan Operasi Terpusat Keselamatan Cartenz 2024 masih banyak ditemukan pengendara abai dalam keselamatan berlalu lintas dijalan hari selasa, (19/03/2024).

Kasat Lantas Iptu Pieter F Gerrits diruang kerjanya ungkapan pada humas selama pelaksanaan operasi keselamatan Cartenz selama 14 Hari dari tanggal 4 sampai dengan 17 Maret 2024 sebanyak 198 pelanggar pelanggaran dari data yang paling banyak di ketemukan yaitu pengendara Roda 2 yang tidak menggunakan Helm.

“Untuk diketahui bahwa di Boven Digoel kecelakaan Fatal yang terjadi hingga korban meninggal dunia akibat tidak menggunakan Helm untuk pengendara pastikan menggunakan Helm sebelum berkendara demi keselamatan,” ungkapnya.

Ia juga mengingatkan para orang tua untuk tidak membiasakan memberikan anak dibawah umur mengendarai kendaraan sangat disayangkan bila terjadi kecelakaan dijalan.

“Satuan Lalu lintas dalam hal ini terus melakukan upaya penegakkan dan edukasi atas keselamatan berlalu lintas dan tata tertib berlalulintas di jalan,” pungkasnya.

banner 728x250

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You might also like
banner 728x250