Ops Damai Cartenz

Soft Approach Strategi Jitu Satgas Damai Cartenz dalam Upaya Pembebasan Sandera KKB Papua

Jakarta- Pilot asal Selandia Baru Philip Mark Mehrtens akhirnya berhasil dibebaskan setelah 1,5 tahun menjadi sandera kelompok kriminal bersenjata (KKB) Papua pimpinan Egianus Kogoya. Mehrtens dibebaskan pada Sabtu (21/9/2024) setelah disandera sejak 7 Februari 2023. Dia diculik di Lapangan Terbang Distrik Paro, Kabupaten Nduga, Papua Pegunungan. Kepala Operasi Satgas Damai Cartenz 2024, Brigjen Faizal Ramadhani […]

Ka Ops Damai Cartenz Brigjen Pol Dr. Faizal Ramadhani Terima Apresiasi Dari NZ Police Atas Keberhasilan Dalam Pembebasan Pilot Philip

Jakarta, 24 September 2024– Kepala Operasi Damai Cartenz-2024, Brigadir Jenderal Faizal Ramadhani, menerima apresiasi dari Kepolisian Selandia Baru (New Zealand Police) atas keberhasilan dalam upaya pembebasan pilot Philip Mark Mehrtens. Penghargaan tersebut diberikan secara resmi oleh Atase Kepolisian Selandia Baru yang berlangsung di Hotel Fairmont Jakarta pada Selasa 24 September 2024. Pilot Philip Mark Mehrtens […]

Pilot Susi Air Dibebaskan, Susi Pudjiastuti Ucapkan Terima Kasih kepada Pemerintah dan Satgas Ops Damai Cartenz-2024

Timika– Pilot Susi Air, Philip Mark Mehrtens, yang disandera oleh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Distrik Paro, Kabupaten Nduga, Papua Pegunungan sejak 7 Februari 2023, akhirnya dibebaskan pada Sabtu, 21 September 2024. Pembebasan tersebut dilakukan oleh Tim Gabungan TNI-Polri dan Satgas Ops Damai Cartenz-2024 di Kampung Yuguru, Distrik Maibarok, Kabupaten Nduga, Papua Pegunungan. Merespons kabar […]

Kompolnas Apresiasi Satgas Damai Cartenz Gunakan Pendekatan Damai Bebaskan Pilot Susi Air

Timika- Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) menyampaikan apresiasi terhadap keberhasilan Satgas Damai Cartenz dalam membebaskan pilot Susi Air, Kapten Philip Mark Mehrtens, yang sempat disandera oleh kelompok kriminal bersenjata (KKB) di Papua. Penghargaan ini disampaikan oleh Komisioner Kompolnas Poengky Indarti di Jakarta pada Sabtu, 21 September 2024. Poengky menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Polri, […]

Pilot Philip Mark Mehrtens Transit di Bandara Sultan Hasanuddin Sebelum Bertolak ke Jakarta

Timika– Pilot Philip Mark Mehrtens, yang dibebaskan setelah sempat disandera oleh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Papua, tiba dengan selamat di Bandara Sultan Hasanuddin, Makassar, pada pukul 17:35 WITA. Pilot Philip Mark Mehrtens didampingi oleh tim yang terdiri dari Asisten Operasi (Asops) Kapolri dan tim, Kepala Operasi Damai Cartenz-2024 beserta timnya, Tim Satgas Nanggala, Tim […]

Ka Ops Damai Cartenz-2024: Negosiasi Bersama Tokoh Masyarakat Berhasil Bebaskan Pilot Philip Mark Mehrtens

Timika – Pilot Philip Mark Mehrtens akhirnya berhasil dibebaskan oleh Tim Gabungan TNI-Polri dan Satgas Ops Damai Cartenz-2024 di Kampung Yuguru, Distrik Maibarok, Kabupaten Nduga, Papua Pegunungan, pada Sabtu, 21 September 2024. Keberhasilan ini dicapai berkat pendekatan negosiasi yang melibatkan tokoh masyarakat, gereja, perempuan, dan pemuda setempat. Kepala Operasi Damai Cartenz-2024, Brigjen Pol. Dr. Faizal […]

Asops Kapolri Apresiasi Keberhasilan Tim Gabungan TNI-Polri dan Satgas Ops Damai Cartenz-2024 Bebaskan Pilot Philip Mark Mehrtens dari KKB

Timika- Pada Sabtu, 21 September 2024, Pilot Philip Mark Mehrtens akhirnya berhasil dibebaskan oleh Tim Gabungan TNI-Polri dan Satgas Ops Damai Cartenz-2024 di Kampung Yuguru, Distrik Maibarok, Kabupaten Nduga, Papua Pegunungan. Operasi pembebasan ini mengakhiri proses panjang yang melibatkan negosiasi intensif dengan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) pimpinan Egianus Kogoya. Asisten Operasi Kapolri, Irjen Pol Verdianto […]

Pilot Philip Mark Mehrtens Bebas, Diterbangkan ke Jakarta

Timika- Setelah melalui proses negosiasi panjang, Pilot Philip Mark Mehrtens yang sempat disandera oleh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) berhasil dibebaskan dan tiba dengan selamat di Kabupaten Mimika, Papua Pegunungan. Pembebasan ini merupakan hasil dari operasi gabungan yang dilakukan oleh Tim Gabungan TNI-Polri dan Satgas Operasi Damai Cartenz-2024. Pilot berkebangsaan Selandia Baru tersebut dijemput oleh Tim […]

Pilot Philip Mark Mehrtens, Bahagia Berkomunikasi dengan Keluarga

Mimika – Setelah selama 1,5 tahun, Pilot Susi Air, Philip Mark Mehrtens, akhirnya berhasil dibebaskan dari sandera Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) yang dipimpin oleh Egianus Kogoya. Pembebasan ini berlangsung pada Sabtu, 21 September 2024, dan menjadi momen yang penuh haru sekaligus kebahagiaan bagi Istri Pilot Philip Mark Mehrtens yang saat ini berada di bali dan […]

Pendekatan Soft Approach oleh Pemerintah Republik Indonesia berhasil, Pilot Philip akhirnya dibebaskan

Timika – Kurun waktu 1,5 tahun Pilot Philip disandera KKB Egianus Kogoya di wilayah Nduga. Berbagai upaya telah dilakukan pemerintah Republik Indonesia untuk membebaskan Pilot Philip. Sebagaimana telah dijelaskan oleh Kaops Damai Cartenz 2024 Brigjen Pol Dr Faizal Ramadhani bahwa Satgas Operasi Damai Cartenz 2024 selama ini mengedepankan upaya soft approach daripada hard approach. ” […]

More posts
Exit mobile version